Pro. Beta. Dede Julaika

Saya Dede Julaika, Mahasiswi yang gemar sekali bergelut di kegiatan yang menyalurkan kemampuan saya dalam memandu acara. Saya minat MC sejak SMA dan telah mendapat banyak kepercayaan untuk menjadi Pembawa Acara formal di beberapa event sekolah. Selain itu, saya juga mampu dan gemar mengasah kreativitas saya di bidang desain grafis, hanya saja perlu untuk terus memperdalamnya.

saya selalu memaknai disetiap hari yang saya jalani. "kalau hari itu bukan hari yang indah, paling tidak jadi memori yang bermanfaat."

karena saya yakin, tiap jalan dan kejadian yang saya lalui memiliki arti dan tujuan yang baik untuk diri saya.

maka dari itu, tiap ilmu baik yang baru saya dapat ataupun yang semakin saya perdalam akan selalu saya manfaatkan sebagai bekal untuk menunjang keahlian diri saya.